GMF memberikan bantuan untuk pembangunan dan perbaikan fasilitas keagamaan
images

Untuk mempermudah masyarakat dalam melakukan kegiatan ibadah, GMF memberikan bantuan untuk pembangunan dan perbaikan fasilitas keagamaan di Masjid Nurul Falah di Banten dan Masjid Nurul Ilham di Jawa Tengah.